Example 728x250
Berita

Gempa 5,7 SR Guncang Padang Sidempuan Pagi Ini

18
×

Gempa 5,7 SR Guncang Padang Sidempuan Pagi Ini

Share this article
Example 468x60

Gempa 5,7 SR Guncang Padang Sidempuan Pagi Ini
Gempa 5,7 SR Guncang Padang Sidempuan Pagi Ini (sumber: m.detik.com)

POROSMAJU.COM, MEDAN- Berdasarkan info BMKG, gempa berkekuatan 5,7 SR mengguncang Padang Sidempuan, Sumatera Utara. Gempa yang terjadi pagi ini, pukul 08.35 WIB, Kamis, 1 Maret 2018 tidak terasa di Medan, ibu kota provinsi yang berjarak tempuk 10 jam dari Padang Sidempuan.
Lokasi gempa berada di 0.99 LU dan 98.70 BT. Kedalaman gempa 87 km di bawah permukaan laut. Sementara titik gempa berada di 76 km barat daya Padang Sidempuan.
Belum ada laporan kerusakan akibat gempa yang diketahui tidak berpotensi tsunami tersebut. Begitu pula dengan apakah ada korban atau tidak.
 
Example 300250
Example 120x600

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *